Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Create Article


Create Article

Ruang Sipil membuka kesempatan bagi teman-teman semua untuk bercerita, berbagi pengalaman, berbagi informasi serta memberi inspirasi mengenai dunia teknik sipil, konstruksi, arsitek, bangunan atau ilmu teknik terkait pada umumnya dari kalangan mahasiswa, profesional, pengajar, masyarakat umum atau siapapun kamu yang ingin ikut andil dalam wadah kebermanfaatan ini.

Dalam hal ini, ruang sipil memberi kesempatan bagi kamu untuk menyuarakan pikiranmu melalui media informasi yang kita kenal sebagai Ruang Sipil. 

Sebuah wadah bagi semua kalangan yang mencintai keilmuan teknik terkhususnya teknik sipil.

Dasar dan alasan mengapa kamu harus ikut berkonstribusi pada Ruang Sipil dengan cara membuat artikel

  • Mendapatkan apresiasi berupa uang tunai untuk setiap tulisan yang berhasil terbit.
  • Sebagai media promosi/branding diri kamu dalam bidang menulis dan jurnalisme.
  • Mendapatkan halaman khusus untuk tulisan-tulisan kamu.
  • Hanya tulisan terbaik yang akan dipublikasikan.
  • Bebas menanamkan backlink untuk situs relevan dan terpercaya.
  • Berkesempatan mempublikasi artikel tulisan di Ruang Sipil yang memiliki konten yang berkualitas di bidangnya.
  • Mendapatkan amal kebaikan.

Jenis Artikel yang dapat dipublikasi di Ruang Sipil

  • Essay.
  • Berita.
  • Opini.
  • Press release suatu acara.
  • Hal-hal yang berkaitan dengan dunia teknik sipil atau ilmu teknik pada umumnya.

Kategori artikelnya yang bisa kami publikasikan


Syarat Mudah untuk mempublikasikan artikel di Ruang Sipil

  • Subscribe/follow situs Ruang Sipil dan mem-follow sosial media kami (Instagram, Facebook, Twitter).
  • Artikel belum pernah dipublikasikan.
  • Artikel adalah hasil karya kamu sendiri/original bukan hasil plagiarisme.
  • Artikel termasuk dalam kategori artikel yang bisa kami publikasikan.
  • Panjang tulisan min. 500 kata.

Cara Mempublikasikan Artikel

  • Punya ide sebagai bahan untuk membuat artikel.
  • Download file ms. Word (klik di sini untuk download) sebagai template penulisan artikel.
  • Ikuti format penulisan dan contoh tulisan terdapat pada file tersebut.
  • Ubah nama file tersebut dengan nama kamu sebelum dikirim ke email kami.
  • Kirim file artikel tulisan ke email hallo.ruangsipil@gmail.com dengan subject “nama_contributor” misal: ruangsipil_contributor (tanpa tanda petik).
  • Kami akan segera menerbitkan tulisan kamu apabila sesuai persyaratan dan melakukan edit seperlunya sebelum mempublikasikan artikel.

Skema Pembayaran Artikel

  • Untuk setiap artikel tulisan yang berhasil terbit di Ruang Sipil, kami akan memberi apresiasi berupa uang tunai sebesar Rp. 10000 - Rp. 15000.
  • Penulis atau kontributor akan menerima pembayaran apabila saldo sudah mencapai Rp. 50000 di bulan tertentu dan pembayaran dilakukan pada setiap tanggal 15 di bulan berikutnya.

Database Penulis/Kontributor Ruang Sipil

Silahkan klik link berikut (Database Penulis/Kontributor) untuk melihat dan masuk ke dalam database penulis.

Hal lainnya

  • Adapun untuk setiap artikel yang kami terima akan melalui proses review oleh Ruang Sipil.
  • Ruang Sipil dengan Bijaksana tidak akan bertindak atau melakukan suatu hal apapun yang bersifat merugikan penulis/kontributor atas artikel yang telah kami terima.

Jika ada kritik/saran/komentar terkait halaman ini, silahkan sampaikan melalui Link halaman Kontak.